Jumat, 24 September 2010

Tutup Karburator


Saat bersih-bersih mesin, kadang sampai membuka rumah filter udara. Dan karburator wajib ditutupi seperti saran di setiap produk pembersih mesin, dengan plastik atau apalah. Daripada harus mencari plastik, lebih mudah menggunakan tutup produk pembersih tadi. Caranya cukup membuat lubang kecil untuk baut tengah karburator. Pasang tutup tadi, kencangkan dengan bautnya. Praktis, dan bisa dipakai lain waktu.

Kamis, 23 September 2010

Lepas Head Unit

1. Lepas slongsong cigarette lighter (panah 1) dari belakang, tapi terlebih dahulu lepas kabel (+) dan (-) nya.
2. Lepas tempat abu rokok. Disisi atas ada 2 mur (+) (panah 2-3)
3. Lepas mur (+) di bagian atas (panah 4-5)

Majalah Car and Tuning Guide

Car and Tuning Guide Edisi Khusus 392/XXII/22 SEP - 5 OKT 10

Rabu, 22 September 2010

Pipa Ditangki - Pompa Membran

Senin, 20 September 2010

Beres-beres Slang Vakum



Setahun lalu berberes kabel-kabel di ruang mesin karimum, kali ini giliran slang vakum yang dibereskan. 2 buah valve elektrik untuk AC dan Lampu pindah ke dalam fender. Slang karet vakum digantikan dengan pipa-pipa kuning.

Penampakan ruang mesin yang lebih rapi. Terlihat hanya sedikit slang.